Senin, 06 Maret 2023

D U R I - D U R I B U N G A N E R A K A

Sekian lama
Merajut benang-benang cinta
Akhirnya aku kecewa
Hidupun jadi merana
Menanggung duka dan lara

Cinta kasihku nan tulus suci
Kau dustai,kau hianati
Segala pengorbananku tak berarti
Kesetiaanku tiada kau hargai

Jiwaku terluka
Hatiku tersiksa
Betapa kau begitu tega
Tiada lagi rasa iba
Padaku yang tak berdaya
Kau hancurkan segalanya!

Biarlah segala derita dan duka
Kureguk sendiri.....!
Walau seperti menelan
Duri-duri bunga neraka !.

Post. Admind

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KOMITMEN BUPATI TOLIKARA, TIDAK BOLEH ADA NYAWA YANG HILANG SIA SIA KARENA DITOLAK OLEH LAYANAN RUMAH SAKIT

Tetesan Air Mata Ibunda-Kota Tua- Tolikara -Melangka Tanpa Alas Kaki-    Tanah Injil Tolikara - Beberapa waktu lalu, Tanah Papua...